Lowongan Kerja PT. Gemopia Indonesia - Sukoharjo (Designer, CAD, IT, Marketing & Produksi) SENIN, 20 OKTOBER 2014

SENIN, 20 OKTOBER 2014

                           
Gemopia adalah produsen perhiasan terbesar di Korea, berdiri sejak tahun 1977, fokus pada bisnis Expor. Gemopia selalu berusaha untuk memanjakan Customernya dengan produk – produk terbaru, kualitas sempurna, Prioritas Layanan Customer, Nilai & Inovasi dan harga yang kompetitif. Dengan komitmen, keunggulan & kualitas yang baik, Gemopia Corporation 8 tahun berturut – turut mendapatkan penghargaan dan gelar kehormatan dari Presiden Korea Seletan sebagai Perusahan Perhiasan terbaik di Korea. 

Seiring dengan kemajuan dan pengembangan bisnis yang pesat serta semakin banyaknya permintaan Customer, Gemopia mengembangkan usahanya di Negara Indonesia yaitu PT. Gemopia Indonesia, berstatus PMA yang berlokasi di Cluringan Telukan Grogol Sukoharjo. Gemopia selalu dan terus menjadi nama yang terpercaya dalam Industri Perhiasan dikancah Internasional. 

Dengan berdirinya Gemopia di Indonesia dan sebagai Perusahaan baru, kami mengundang kepada Profesional Muda untuk bergabung bersama Perusahaan kami dengan Kualifikasi / Syarat sebagai Berikut : 
  1. DESIGNER 
  2. CAD 
  3. IT / INFORMATION TECHNOLOGI 
  4. MARKETING 
  5. PRODUKSI 
Persyaratan :

DESIGNER 
  • Pendidikan Minimal D3 / S1, Fakultas Seni Rupa & Desain ( FSRD ), 
  • Fakultas Kriya Logam, IPK = 3.00 
  • Bagi Lulusan SMA/SMK memiliki keahlian Hand Drawing ( Gambar Tangan ) 
  • Wanita 4 orang 
  • Umur Maksimal 23 tahun 
  • Menguasai Hand Drawing ( Gambar Tangan ) 
  • Menguasai & Familiar dengan Aplikasi Program : Photoshop, Corel Draw, Auto Cad 
  • Kreatif, Inovatif, Teliti & Energik 
  • Menguasai Bahasa Inggris, China, Korea lebih diutamakan 
  • Penampilan Menarik 
  • Siap ditraining di China 
  • Siap untuk menjalankan Tugas Dinas Domestik atau Dinas Luar Negeri 
CAD 
  • Pendidikan Minimal SMA / SMK 
  • Menguasai Corel Draw / Cad lebih diutamakan 
  • Familiar dengan computer akan diajarkan program Auto Cad 
  • Wanita / Pria 20 orang 
  • Umur maksimal 23 tahun 
  • Pekerja Keras 
IT / INFORMATION TECHNOLOGI 
  • Pendidikan minimal D3 / SI Teknik Informatika atau Manajemen Informatika, IPK = 3.00 
  • Pria, Umur Maksimal 25 tahun 
  • Menguasai Server Jaringan, Troble Hardware Software, Windows & Linux, PABX / Telephone, Troble Printer, Setting Microtik, Finger Spot, & CCTV 
  • Pengalaman IT Minimal ± 2 tahun 
  • Mempunyai Sertifikat Cisco jadi nilai tambah & lebih diutamakan 
  • Aktif & Energik 
MARKETING 
  • Pendidikan Minimal D3 / S1, Fakultas Manajemen Pemasaran atau Manajemen Ekonomi, IPK = 3.00 
  • Wanita, Umur Maksimal 23 tahun 
  • Pengalaman di Dunia Marketing ± 2tahun 
  • Senang Dunia Marketing 
  • Jaringan / Relasi yang Luas 
  • Jujur, Supel, Komunikatif, Energik & Agresif 
  • Siap Bekerja dengan Target & Bekerja dibawah tekanan 
  • Sopan & berpenampilan Menarik 
  • Menguasai & Familiar dengan Program Microsoft Office, Internet 
  • Menguasai Bahasa : Inggris, Korea & China ( Mandarin lebih diutamakan ) 
  • Siap bekerja lembur jika diperlukan 
  • Siap untuk menjalankan Tugas Dinas Domestik atau Dinas Luar Negeri 
  • Menguasai Bahasa Inggris, China, Korea lebih diutamakan 
PRODUKSI 
  • Pendidikan Minimal SMA / SMK 
  • Umur Minimal 18 th, Maksimal 22 th 
  • Tidak berkacamata 
  • Berbadan Sehat ( melampiri surat keterangan berbadan sehat,minimal dari Puskesmas ) 
  • Berkelakuan baik ( melampiri SKCK ) 
  • Pekerja Keras, Disiplin 
  • Siap mentaati dan menjalankan Peraturan Perusahaan / Tata Tertib Perusahaan 
  • Siap bekerja lembur ( perhitungan sesuai aturan Pemerintah ) 
Syarat : 
  1. Surat lamaran kerja, 
  2. Daftar Riwayat Hidup 
  3. Foto Copy Ijazah Asli & Transkrip Nilai 
  4. Foto Copy KTP, KK & Surat Keterangan Kerja ( bagi yang sudah berpengalaman kerja ) 
  5. Foto Copy SKCK ( pada saat wawancara Asli dibawa ) 
  6. Surat Keterangan Berbadan Sehat ( Minimal dari Puskesmas ) 
  7. Pas Photo 2x3 = 2 lembar ( back ground merah ) 
  8. Siap membawa Dokumen Asli jika diminta untuk diperlihatkan ke Perusahaan. 
Silahkan Datang langsung / Kirim Surat Lamaran ke : 

HRD PT. Gemopia Indonesia 
Telp : 0271 – 7957300, 0271 – 626528, Hp : 087812724546 

Alamat : 
Cluringan RT 01 RW 10 Kel. Telukan, Kec. Grogol, Kab. Sukoharjo 
Provinsi Jawa Tengah – Indonesia 57552 

Email : hrd.gemopia@gmail.com / hrd.hgautama10@gmail.com 

Cantumkan Posisi yang di Lamar pada surat lamaran & di Pojok Kiri Amplop Lamaran, 

Hanya yang memenuhi Syarat yang akan kami Proses 

adv